“Alhamdulillah, melalui kepercayaan masyarakat, kami dapat mewujudkan program berbagi
kebaikan untuk masjid dan musholla di berbagai titik.
Dalam kesempatan tersebut, disalurkan bantuan berupa wakaf Qur’an, sarung, jilbab, sera dana pembangunan masjid.
Koordinator pembangunan masjid, Ridwan mengucapkan terimakasih atas bantuan ini.
“Alhamulillah, program dari BMH sangat membantu untuk proses pembangunan masjid Al-Huda di desa kami, insya Allah dengan bantuan ini, kita akan dapat melanjutkan pembangunan kembali,”.
terimah kasih atas donasinya dan bagi para donatur yang mau berdonasi bisa klick link yang di di bawah ini :
http://bmhcabangmalang.blogspot.com/2018/05/rekening-bmh-berbagi-kebaikan-ramadhan.html
0 komentar:
Posting Komentar